Jumat, 22 November 2013

Logika Matematika

TAUTOLOGI, KONTRADIKSI, DAN CONTINGENT

Tautologi adalah suatu bentuk kalimat yang selalu bernilai benar(True) tidak peduli bagaimanapun nilai kebenaran masing-masing kalimatpenyusunnya, sebaliknya kontradiksi adalah suatu bentuk kalimat yangselalu bernilai salah (False), tidak peduli bagaimanapun nilai kebenaranmasing-masing kalimat penyusunnya.Dalam tabel kebenaran, suatu tautologi selalu bernilai True padasemua barisnya dan kontradiksi selalu bernilai False pada semua baris.Kalau suatu kalimat tautologi diturunkan lewat hukum-hukum yang adamaka pada akhirnya akan menghasilkan True, sebaliknya kontradiksi akanselalu bernilai False. Jika pada semua nilai kebenaran menghasilkan nilai F dan T, maka disebut formula campuran (contingent).

Soal

1.            Tunjukkan bahwa  p ˅ (¬ p) adalah tautologi !
               Jawab:

p
¬ p
p v ¬ p

T
T
T
T
F
T
F
T
T
F
F
T

2.                      Tunjukkan bahwa (p ˅ q) ˄ [ (¬ p) ˄ (¬ q) ] adalah kontradiksi !
Jawab:

p
q
¬ p
¬ q
p ˅ q
¬ p ˄ ¬ q

(p˅q) ˄ [ (¬ p) ˄ (¬ q) ]
T
T
F
F
T
F
F
T
F
F
T
T
F
F
F
T
T
F
T
F
F
F
F
T
T
F
T
F

3.                       Tunjukkan bahwa [ (p˄q) ═˃ r ] ═˃ p adalah contingent !
                Jawab:

p
q
r
p ˄  q
(p ˄ q ) ═˃ r

[ (p˄q) ═˃ r ] ═˃ p
T
T
T
T
T
T
T
T
F
T
T
T
T
F
T
F
F
T
T
F
F
F
F
T
F
T
T
F
T
F
F
T
F
F
T
F
F
F
T
F
T
F
F
F
F
F
T
F


Tidak ada komentar:

Posting Komentar